Kamis, 13 Mei 2010

Metodologi Penelitian Pendidikan


METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN Prof. Dr. Sukardi, Ph.D.

Penerbit Bumi Aksara, 244
Rp. 43.000,-

Buku ini terdiri atas 16 bab. Bab pertama mencakup pengetahuan yang melandasi tentang penelitian secara umum. Pada bab dua sampai bab delapan membahas tentang teori dan aplikasi dari metode penelitian secara operasional, dengan tujuan agar para pembaca memperoleh gambaran teori dan praktis penelitian secara benar. Bab sembilan dan sepuluh membahas ringkas tentang instrumen penelitian, termasuk bagaimana membuat dan mengembangkan instrumen penelitian yang memenuhi persyaratan validitas danrealibilitas. Pada bab sebelas sampai bab enam belas, penulis mengembangkan wawasan tentang macam-macam penelitian, sosial, maupun perilaku. Semoga buku ini dapat bermanfaat bagi penulis maupun bagi perkembangan ilmu pengetahuan

Daftar Isi

BAB 1 PENDAHULUAN
A. Hakikat Penelitian
B. Fungsi-Fungsi Penelitian
C. Sumber-Sumber Ilmu Pengetahuan
D. Macam-Macam Bentuk Penelitian

BAB 2 STRUKTUR ORGANISASI PENELITIAN
A. Memilih Permasalahan Penelitian
B. Sekuensi Memilih Problem Penelitian
C. Karakteristik Permasalahan
D. Merumusan Permasalahan

BAB 3 STUDI KEPUSTAKAAN
A. Macam-Macam Sumber Informasi
B. Isi Studi kepustakaan
C. Jumlah Referensi yang Diperlukan
D. Mengorganisasi Substansi Kajian Pustaka
E. Merumuskan Hipotesis
F. Macam-Macam Hipotesis
G. Macam-Macam Hipotesis Statistika
H. Mengembangkan Bentuk Hipotesis
I. Menerima dan Menolak Hipotesis
J. Kesalahan datang Testing Hipotesis

BAB 4 TEKNIK SAMPLING
A. Tempat Penelitian
B. Populasi Penelitian
C. Sampel Penelitian
D. Menentukan Jumlah Subjek
E. Macam-Macam Teknik Sampling
F. Memilih Sampel dengan Teknik Probabilitas
G. Memilih Sampel dengan Teknik Nonprobabilitas

BAB 5 RENCANA PENELITIAN
A. Persiapan Penelitian
B. Membuat Perencanaan Penelitian
C. Instrumen Penelitian

BAB 6 ANALISA DATA
A. Melakukan Skorsing
B. Proses Tabulasi
C. Kegiatan dalam Analisa Data

BAB 7 KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN
A. Kesimpulan
B. Implikasi
C. Saran-Saran
D. Bagian Akhir Laporan Penelitian

BAB 8 EVALUASI LAPORAN PENELITIAN
A. Tata Tulis Laporan Penelitian
B. Substansi Laporan Penelitian
C. Kesimpulan

BAB 9 INSTRUMRN PENELITIAN
A. Validitas Instrumen
B. Reliabilitas
C. Mengukur Homogenitas
D. Kesalahan Baku dalam Pengukuran

BAB 10 MACAM-MACAM INSTRUMEN PENGUKURAN
A. Alat Pengukur Tes
B. Mengukur Kepribadian
C. Teknik Membuat Skala

BAB 11 PENELITIAN DESKRIPTIF
A. Langkah dalam Melaksanakan Penelitian Deskriptif
B. Macam-macam Penelitian Deskriptif

BAB 12 PENELITIAN EX-POSTFACTO
A. Penelitian
B. Penelitian Kasual Komparatif

BAB 13 PENELITIAN EKSPERIMEN
A. Karakteristik Penelitian Eksperimen
B. Proses Penelitian Eksperimen
C. Desain Penelitian Eksperimen
D. Yang Merupakan Hasil Eksperimen

BAB 14 PENELITIAN SURVEI
A. Melaksanakan Penelitian Survei
B. Langkah-Langkah Survei
C. Jenis-Jenis Penelitian Survei

BAB 15 PENELITIAN SEJARAH
A. sumber-Sumber Data dalam Penelitian Sejarah
B. Beberapa Istilah Sejarah
C. Langkah-Langkah Penelitian Sejarah

BAB 16 PENELITIAN TINDAKAN
A. Karakterisrik Penelitian Tindakan
B. Tujuan Penelitian Tindakan
C. Empat Langkah Penting dalam Penelitian Tindakan
D. Beberapa Model Penelitian Tindakan

LAMPIRAN

DAFTAR PUSTAKA


Tidak ada komentar:

Posting Komentar